Berduka cita yang sedalam-dalamnya atas meninggalnya 49 orang korban penembakan di masjid Al Noor dan masjid Linwood di kota Christchurch Selandia Baru. Semoga Allah SWT memuliakan arwah para korban. Semoga korban luka-luka yang dirawat diberikan kesembuhan. Empat orang telah ditangkap. Semoga aparat segera dapat membongkar tuntas kelompok teroris yang luar biasa keji ini.
Duka di Christchurch
Comments Off on Duka di Christchurch